Rabu, 16 Maret 2011

Khasiat Buah Manggis untuk Kesehatan dan Kecantikan

“Ramuan pencegah jamur”
Bahan: Kulit manggis, air hangat
Cara membuat: Kerok kulit manggis bagian dalam yang lembut, lalu campurkan hasilnya dengan air hangat suam-suam kuku. Rendam bagian tubuh yang berpotensi terjangkit jamur, seperti telapak kaki misalnya. Rendam selama 3-5 menit, lalu basuh dengan handuk. Ramuan ini juga bisa digunakan sebagai air pembilas tubuh sewaktu mandi.

“Ramuan pencegah bakteri”
Bahan: Kulit manggis, madu
Cara membuat:Kerok kulit manggis bagian dalam, lalu blender hingga halus. Tambahkan madu secukupnya agar rasanya lebih manis. Minum ramuan tersebut minimal satu hari sekali, agar bakteri merugikan yang bersarang di tubuh hilang. Anda pun bisa cantik luar dalam.
Selamat mencoba.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar